Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Iklan di bawah menu

Cara Tradisional Mengobati Flu Pada Ibu Hamil dan Menyusui

Flu adalah penyakit menular yang disebabkan virus RNA. Ibu hamil dan menyusui bisa tertular virus ini. Mengobati flu bisa cara tradisional dan menggunakan resep dokter. 

Gejala flu adalah biasanya datang secara tiba-tiba, setelah tertular virus 24-48 jam, Respon badan di mulai dengan gejala panas dingin, demam tinggi, batuk, bersin-bersin dan badan terasa sangat lemah. Jika gejala ini muncul segera ambil tindakan dini untuk segera mengobati. Bisa dengan mengkonsumsi obat tradisional flu atau ke dokter.

Terlebih Ibu hamil sering kali di bayang-bayangi rasa takut memikirkan obat flu yang aman. Flu saat hamil 5 bulan akan membahayakan kesehatan janin apabila tidak segera ditangani dengan baik.

Flu saat hamil bahayakah? tentu berbahaya. Resiko paling utama adalah terjadi autisme, prematur, dan gangguan bipolar pada bayi. Apabila ibu hamil penderita flu dalam kurun waktu yang lama maka bisa menyebabkan nyeri pada tenggorokan dan perut yang merangsang kontraksi sehingga memicu kelahiran prematur.
Cara alami Mengobati Flu Pada Ibu Hamil dan Menyusui
Cara alami Mengobati Flu Pada Ibu Hamil dan Menyusui
Jika usia kandungan masih umur 5 bulan sebaiknya mengkonsumsi Obat-obatan flu tidaklah disarankan, kecuali dalam pantauan dokter dan aman diminum, Merk obat flu ibu hamil seperti paracetamol banyak terjual di apotek dan supermarket terdekat. Paracetamol termaksud salah satu daftar obat flu yang aman di minum ya bunda.


Sebetulnya ada banyak obat batuk yang aman untuk ibu hamil, tetapi sebetulan nya tidak ada obat yang benar-benar 100% aman di konsumsi. Ada obatan tertentu justru akan memberikan efek samping kurang baik pada janin.

Obat flu tradisonal untuk ibu hamil dan menyusui

Oleh sebab itu ibu juga perlu mengetahui obat flu alami untuk ibu hamil sehingga ibu bisa mengkonsumsi tanpa rasa khawatir. Dan berikut ini penjelasan obat alami flu untuk ibu hamil dan menyusui.

1. Obat tradisonal Jahe

Minumlah jahe hangat di pagi hari dan sebelum tidur, jahe mengandung antibiotik alami yang baik buat menghangatkan badan, mengkonsumsi jahe sebelum tidur juga dapat meredakan batuk sehingga dapat tidur lebih nyenyak. 

2. Cuka apel 

Cuka apel membantu tubuh dalam keadaan alkalin, dimana sebagian besar penyakt tidak dapat berkembang dalam lingkungan alkalin tersebut. 

Cuka apel juga mengandung antibakteri yang baik dan membantu melawan infeksi, caranya campurkan 1-2 sendok cuka apel kedalam air hangat atau teh. dan minum 3x sehari. Cara lainnya adalah berkumur cuka apel untuk meredakan sakit pada tenggorokan.


3. Kombinasi Madu dan lemon

Lemon kaya akan vitamin c, bersifat antibakteri dan juga membantu tubuh dalam keadaan basah, lemon tidak hanya berkhasiat ampuh mengobati batuk tetapi juga dapat mengobati flu secara alami.

Madu dan lemon merupakan sumber antibiotik alami yang baik untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh terhadap serangan bakteri dan virus karena mengandung banyak vitamin, terutama vitamin C. 

campuran jeruk dan madu tidak hanya ampuh mengobati flu tetapi dapat mencegah datangnya flu. Ambil satu buah lemon/jeruk berukuran besar, kemudian peras air nya tambahkan 500ml air, lalu campur kan satu makan sendok madu, minumlah sepanjang hari atau sebelum beraktifitas dan teratur setiap hari sampe flu maupun batuk sembuh.

4. Berkumur Air Garam menyembuhkan pilek

Dalam sebuah studi penelitian berkumur air garam dicampur air hangat membantu meredakan hidung tersumbat, mengurangi batuk, serta mencairkan lendir yang menumpuk ditenggorokan. Caranya cukup sederhana ambil satu sendok teh garam campurkan air hangat kumur selama 10-30 detik, untuk hasil yang lebih baik bisa dicampur dengan madu atau jeruk.

5. kayu manis sebagai antibiotik Alami

kayu manis biasa untuk campuran air minum ternyata punya banyak manfaat, mengandung elemen antibiotik alami yang baik untuk kesehatan. Ambil 2 batang kayu manis tuangkan air mendidih dan tunggu sampai hangat. minum selagi hangat.

6. Jahe

Jahe dapat digunakan untuk pengobatan alami seperti flu yang aman untuk ibu hamil dan menyusui. Jahe juga mengandung antibiotik alami yang baik untuk tubuh. 

Caranya sangatlah muda siapkan dua ruas jahe sebesar jempol, kupas sampai bersih lalu rebus dengan 500ml air setalah air mendidih dan sedikit berkurang. Lalu minum secara teratur 2-3x sehari sampai flu hilang.

Cara membunuh bakteri dan virus dalam tubuh

Demikianlah, informasi mengenai obat flu alami untuk ibu hamil dan menyusui, Semua bahan tradisional diatas merupakan antibiotik terbaik, ampuh membunuh bakteri dan virus dalam tubuh. 

Madu, Jahe, Jeruk/lemon, jahe adalah kandungan makanan yang mengandung banyak vitamin c capat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, terutama ibu hamil yang saat hamil rentan menurunnya sistem daya tahan tubuh.

Flu juga bisa hilang begitu saja biasanya antara waktu 7-10 hari tergantung sistem kekebalan tubuh. Hal ini sangatlah tidak enak saat beraktifitas apalagi sedang sedang hamil 5-9 bulan. 

Ibu hamil dan menyusui harus bisa menjaga sistem kekebalan tubuh dengan baik sehingga tidak mudah virus masuk kedalam tubuh, semoga Bayi dan ibunya selalu sehat ya. Aamiin

Post a Comment for "Cara Tradisional Mengobati Flu Pada Ibu Hamil dan Menyusui"